Analisis Pengaruh Model Salinitas Air Tanah Menggunakan Finite Element Method (FEM) di Kalimantan Timur
Journal Title: Informatika Mulawarman : Jurnal Ilmiah Ilmu Komputer - Year 2019, Vol 14, Issue 1
Abstract
Penelitian ini menggunakan Finite Element Method (FEM) untuk menghitung perubahan salinitas air tanah berdasarkan nilai transmisivitas pada setiap lapisan air tanah. Perubahan Salinitas menggambarkan penurunan kuantitas dan kualitas air tanah akibat dari pembangunan yang merusak lingkungan terutama di daerah pesisir pantai. Pemodelan dan simulasi salinitas air tanah dengan FEM diperoleh head gradient terhadap posisi di titik domain masalah, selanjutnya menghitung perubahan transmisivitasnya. Sensivitas mesh dilakukan dengan mengubah edge dari elemen untuk memperoleh efektifitas dan fleksibilitas dari matriks FEM dua dimensi (2D). Sehingga edge terkecil yang digunakan sebesar 0.1 dan yang terbesar 1 dengan jumlah elemen 14694 dan 157. Transmisivitas dihitung berdasarkan jenis lapisan air tanah pada daerah penelitian, sehingga diperoleh perubahan salinitas sebesar 1.3 % dari salinitas awal.
Authors and Affiliations
Herman Santoso Pakpahan, Hario Jati Setyadi, Yuniarta Basani
AKUMULASI DATA DARI DATABASE MULTISUMBER (STUDI KASUS: PENILAIAN ANGKA KREDIT DOSEN DI UPN “VETERAN” JAWA TIMUR)
Jabatan akademik dosen adalah sebuah karir dan juga merupakan pengakuan kemampuan seorang dosen dalam menjalankan Tridharma Perguruan Tinggi. Untuk dapat memperolehnya, setiap dosen harus menjalani serangkaian penilaian...
Penggunaan COBIT 4.1 Dengan Domain ME Pada Sistem Informasi Absensi (Studi Kasus: Universitas XYZ)
Berkembangnya teknologi informasi dalam berbagai aspek kehidupan manusia membuat teknologi informasi menjadi kunci penting dalam sebuah perusahaan dan lembaga. Penggunaan layanan informasi tersebut dapat dilihat salah sa...
PENERAPAN FRAMEWORK BOOTSRAP DALAM PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI PENGANGKATAN DAN PENJADWALAN PEGAWAI (STUDI KASUS:RUMAH SAKIT BERSALIN BUAH DELIMA SIDOARJO)
Kebutuhan akan teknologi informasi merupakan suatu hal yang tidak terhindarkan lagi di era globalisasi. Semua instansi baik di lingkungan pemerintahan maupun swasta perlahan mulai beralih menggunakan teknologi informasi...
Prediksi Jumlah Kendaraan di Provinsi Riau Menggunakan Metode Backpropagation
Riau adalah salah satu provinsi yang berada di Indonesia. Banyak akvititas masyarakat baik di bidang pemerintahan, pendidikan, perdagangan, industri, dan transportasi. Provinsi Riau mengalami pertumbuhan penduduk yang cu...
APLIKASI KLASIFIKASI ALGORITMA C4.5 (STUDI KASUS MASA STUDI MAHASISWA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS MULAWARMAN ANGKATAN 2008)
Klasifikasi merupakan pengelompokkan sampel berdasarkan ciri-ciri persamaan dan perbedaan dengan menggunakan variabel target sebagai kategori. Pohon Keputusan adalah pohon klasifikasi yang digunakan sebagai prosedur pena...