KORELASI MINAT DAN MOTIVASI DENGAN HASIL BELAJAR MENULIS KREATIF PUISI DI MTs ASWAJA PONTIANAK

Journal Title: VOX EDUKASI: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan - Year 2015, Vol 6, Issue 2

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan korelasi minat dan motivasi dengan hasil belajar menulis kreatif puisi pada siswa kelas VII di MTs ASWAJA Pontianak. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif. Bentuk penelitian yang digunakan adalah penelitian korelasi. Penelitian yang dilakukan untuk menguji hipotesis yaitu; hipotesis alternatif (Ha) Terdapat hubungan antara minat dan motivasi dengan hasil belajar menulis kreatif puisi pada siswa kelas VII di MTs Ahlussunnah Wal Jamaah (ASWAJA) Pontianak dan hipotesis nol (H0) Tidak terdapat hubungan antara minat dan motivasi dengan hasil belajar menulis kreatif puisi pada siswa kelas VII di MTs Ahlussunnah Wal Jamaah (ASWAJA) Pontianak. Berdasarkan hasil penelitian menerima (H0) dan menolak (Ha).

Authors and Affiliations

Tedi Suryadi

Keywords

Related Articles

ANALISIS KEMAMPUAN PEDAGOGIK GURU MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL SEKOLAH DASAR NEGERI 08 SINTANG

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendiskripsikan analisis kemampuan pedagogik guru mata pelajaran ilmu pengetahuan sosial kelas V sekolah dasar negeri 08 sintang tahun pelajaran 2013/2014. Metode penelitia...

PENGARUH STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN, VOLATILITY HARGA SAHAM, VOLUME, DAN FREKUENSI PERDAGANGAN

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh struktur modal terhadap nilai perusahaan dan kinerja saham. Nilai perusahaan diukur menggunakan rasio Tobin’s Q. Kinerja saham diukur menggunakan volatilitas harga saham...

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS III SDN 25 RAJANG BEGANTUNG II MELALUI TEKNIK PROBING-PROMPTING

Tujuan penelitian ini yaitu untuk meningkatkan pemahaman konsep dan hasil belajar matematika siswa kelas III SDN 25 Rajang Begantung II. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan metode des...

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA PADA MATERI SEL DI KELAS XI IPA

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Efektivitas Model Pembelajaran Inkuiri terhadap Keterampilan Proses Sains pada Materi Sel. Variabel dalam penelitian ini ada dua yaitu variabel bebas “model pembelajaran inkuiri”...

UPAYA PEMERINTAH DEARAH DALAM USAHA KONSERVASI ZONA PENYANGGA DI PERKEBUNAN KELAPA SAWIT KABUPATEN SEKADAU PROVINSI KALIMANTAN BARAT

Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui bagaimana upaya Pemerintah Daerah dalam usaha konservasi zona penyangga Air Terjun Sumirah serta mengetahui faktor apa-apa saja yang menjadi kendala Pemerintah Daerah dalam upaya ko...

Download PDF file
  • EP ID EP42323
  • DOI https://doi.org/10.31932/ve.v6i2.114
  • Views 267
  • Downloads 0

How To Cite

Tedi Suryadi (2015). KORELASI MINAT DAN MOTIVASI DENGAN HASIL BELAJAR MENULIS KREATIF PUISI DI MTs ASWAJA PONTIANAK. VOX EDUKASI: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 6(2), -. https://europub.co.uk./articles/-A-42323