KRIPTOGRAFI AES MODE CBC PADA CITRA DIGITAL BERBASIS ANDROID

Abstract

Keamanan merupakan salah satu aspek penting dalam pengiriman data maupun komunikasi melalui jaringan, citra digital merupakan salah satu data yang mengandung banyak informasi, oleh karena itu untuk menjaga keamanan dan kerahasiaan suatu data maupun informasi salah satunya dengan menggunakan teknik kriptografi. Kriptografi adalah suatu ilmu dan seni untuk menjaga keamanan data atau pesan. Salah satu algoritma yang sering di gunakan saat ini adalah AES (Advanced Encryption Standard). Penerapan kriptografi pada penelitian ini menggunakan AES dengan panjang kunci 128 bit yang beroperasi pada mode operasi blok CBC(Cipher Block Chaining) dan aturan padding PKCS#7 (Public – Key Cryptography Standards) agar dapat menjaga ukuran masukan plainteks tetap berada ukuran bloknya. Android merupakan operasi sistem mobile terbaru dari google yang sedang populer saat ini, karena itu banyak serangan menargetkan smartphone berbasis Android. Penelitian ini bertujuan untuk membuat suatu perangkat lunak pada smartphone android menggunakan algoritma kriptografi AES yang bertujuan untuk mengamankan data citra digital dengan mengubah isi element penyusun pada tiap piksel agar informasi yang terkandung tidak diketahui oleh orang lain. Hasil dari penelitian yaitu menghasilkan sebuah perangkat lunak pada smartphone berbasis android yang dapat digunakan untuk mengamankan informasi citra digital dan mengembalikan informasi citra digital yang teracak menjadi informasi yang dapat dikenali.

Authors and Affiliations

Henry Henry, Awang Harsa Kridalaksana, Zainal Arifin

Keywords

Related Articles

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PENERIMA PROGRAM BANTUAN DAERAH MENGGUNAKAN WEIGHTED PRODUCT

Penentuan Penerima bantuan merupakan salah satu masalah yang menjadi perhatian serius Pemerinta Kabupaten Kutai Kartanegara, karena banyaknya data pengusulan bantuan yang masuk tentunya sangat merepotkan bagi pemerintah...

SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI DAN PENGGAJIAN SEDERHANA PADA BENGKEL “SUMBER JAYA MOTOR” MUARA BADAK

Salah satu bengkel besar di kecamatan Muara Badak, yaitu Bengkel Sumber Jaya Motor masih menggunakan sistem administrasi yang manual, yaitu dengan tulisan tangan. Begitu pula dengan sistem penghitungan gaji mekanik-mekan...

Perbandingan Hasil Prediksi Bandwidth Management menggunakan Metode Naive Bayes Classifier dan Decision Tree C4.5

Bandwidth merupakan satuan ukuran untuk koneksi internet, sehingga untuk mendapatkan koneksi yang lancar membutuhkan bandwith yang besar. Saat ini dalam pembagian bandwidth di Universitas Muslim Indonesia (UMI) dibagi be...

PERANCANGAN DECISION SUPPORT SYSTEM DALAM MONITORING KINERJA TENAGA KEPENDIDIKAN STMIK BALIKPAPAN MENGGUNAKAN METODE SAW

Tenaga kependidikan merupakan komponen pendukung dalam proses peningkatan mutu dan pelayanan adminstrasi di kampus. Penilaian kinerja tenaga kependidikan STMIK Balikpapan memiliki keterbatasan disebabkan ketergantungan p...

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN BERBASIS WEBSITE UNTUK PEMILIHAN DESTINASI PARIWISATA KALIMANTAN TIMUR DENGAN METODE ELIMINATION AND CHOICE EXPRESSING REALITY (ELECTRE)

Wisata alam Indonesia memiliki potensi untuk dapat dikembangkan. Sebab, hampir seluruh wilayah di Indonesia memiliki keindahan alam yang cukup baik untuk dapat dijadikan daerah tujuan wisata. Potensi ini dimiiki salah sa...

Download PDF file
  • EP ID EP253290
  • DOI -
  • Views 129
  • Downloads 0

How To Cite

Henry Henry, Awang Harsa Kridalaksana, Zainal Arifin (2016). KRIPTOGRAFI AES MODE CBC PADA CITRA DIGITAL BERBASIS ANDROID. Prosiding Seminar Nasional Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi, 1(1), 45-52. https://europub.co.uk./articles/-A-253290