PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI UNTUK MENINGKATKAN PENDIDIKAN DI INDONESIA

Journal Title: Jurnal Syntax Literate - Year 2017, Vol 2, Issue 6

Abstract

Teknologi, informasi dan komunikasi yang berkembang begitu cepat secara langsung berdampak kompleks pada manusia termasuk di dunia pendidikan. Dunia Pendidikan saat ini turut mengambil bagian dalam memanfaatkan perkembangan teknologi dan informasi guna meningkatkan kualitas Pendidikan di Indonesia khususnya. Sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas Pendidikan di Indonesia sudah selayaknya jika dimulai dari pembenahan proses pembelajaran. Hal itu karena, pembelajaran merupakan faktor penting dalam menentukan kualitas pendidikan. Perkembangan teknologi dan informasi berperan dalam perubahan terhadap proses pembelajaran di Indonesia. Jika dahulu sebagian besar pembelajaran di Indonesia menggunakan metode ceramah dimana guru menjadi sumber belajar utama bagi siswa, maka dengan adanya pemanfaatan teknologi dan informasi, siswa diharapkan mulai aktif dalam hal belajar dan sehingga guru hanya berperan sebagi fasilitator saja. Tujuan penelitianiniadalah untuk mengetahui bagaimana pemanfaatan perkembangan teknologi dan informasi dalam dunia pendidikan. Hasil penelitian menunjukan bahwa ternyata perkembangan teknologi, informasi dan komunikasi dapat diintegrasikan dalam proses pembelajaran. Pemanfaatan teknologi, informasi dan komunikasi dapat mendorong kreativitas siswa selama pembelajaran. Selain sebagai media belajar, teknologi, informasi dan komunikasi dapat menjadi alat dan media dalam pendistribusian materi ajar serta memberikan kemudahan dalam melakukan komunikasi belajar. Sehingga secara keseluruhan pemanfaatan teknologi, informasi dan komunikasibermuara pada peningkatan kualitaspendidikan di Indonesia.

Authors and Affiliations

Cecep Abdul Cholik

Keywords

Related Articles

HUBUNGAN ANTARA FUNGSI PERAWAT SUPERVISOR DENGAN MOTIVASI KERJA PERAWAT PELAKSANA DI RUANG INSTALASI RAWAT INAP RSUD 45 KUNINGAN TAHUN 2015

Permasalahan yang menyangkut mutu dan kinerja keperawatan di ruang rawat inap rumah sakit dapat disebabkan oleh berbagai faktor, salah satu diantaranya penerapan fungsi perawat supervisor yang belum optimal. Hasil pel...

TERORISME DAN MEDIA SOSIAL SISI GELAP BERKEMBANGNYA TEKNOLOGI INFORMASI KOMUNIKASI

Terorisme adalah masalah utama pada periode tahun terakhir ini. Sebagai bentuk komunikasi politik, terorisme hanya dapat memiliki signifikansi sebagai tindakan komunikasi jika aksi kelompok terorisme diteruskan melalui...

PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI UNTUK MENINGKATKAN PENDIDIKAN DI INDONESIA

Teknologi, informasi dan komunikasi yang berkembang begitu cepat secara langsung berdampak kompleks pada manusia termasuk di dunia pendidikan. Dunia Pendidikan saat ini turut mengambil bagian dalam memanfaatkan perkemb...

GAMBARAN PENGGUNAAN KB DI DESA HAURSEAH KECAMATAN ARGAPURA KABUPATEN MAJALENGKA TAHUN 2017

Tujuan utama dari program KB adalah membentuk keluarga kecil sesuai dengan kekuatan sosial ekonomi suatu keluarga dengan cara pengaturan kelahiran anak, agar diperoleh suatu keluarga bahagia dan sejahtera yang dapat meme...

THE EFFECT OF STUDENTS’ LEARNING PROCESS STRATEGIES AND STUDENTS’ MOTIVATION ON READING ENGLISH TEXT ACHIEVEMENT AT FIRST GRADE STUDENTS’ ELEMENTARY SCHOOL

Reading is a meaning-making process that which have purposeful of identifying and interpreting writer’s ideas. Lack mastery in the concept and comprehension reading process is among the problems frequently faced by rea...

Download PDF file
  • EP ID EP41172
  • DOI -
  • Views 257
  • Downloads 0

How To Cite

Cecep Abdul Cholik (2017). PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI UNTUK MENINGKATKAN PENDIDIKAN DI INDONESIA. Jurnal Syntax Literate, 2(6), -. https://europub.co.uk./articles/-A-41172