Pengaruh Kecanduan Game Online Siswa SMA Kelas X Terhadap Kecerdasan Sosial Sekolah Kristen Swasta Di Makassar
Journal Title: Jurnal Jaffray - Year 2017, Vol 15, Issue 2
Abstract
Perkembangan teknologi pada masa ini sangat berkembang pesat. Salah satu bagian dari hal ini adalah perkembangan game online yang berbasis pada internet. Perkembangan game online ini sudah menguasai banyak orang dan terutama kepada anak-anak remaja. Banyak anak-anak remaja mengalami kecanduan game online. Anak-anak ini menghabiskan banyak waktu untuk bermain game online. Karena menghabiskan waktu yang sangat banyak membuat anak-anak ini kurang bergaul dengan teman-teman di dalam dunia nyata. Oleh karena itu, tujuan dari penelitian ini adalah: Pertama, untuk mengetahui bagaimana game online mengakibatkan seorang pemain game online menjadi kecanduan. Kedua, untuk mengetahui apakah kecanduan game online memengaruhi kecerdasan sosial bagi pengguna game online. Ketiga, supaya siswa kelas X dan remaja pada umumnya memahami bahaya dari kecanduan game online. Keempat, menolong para pemuda remaja untuk terhindar dari masalah kecanduan game online yang berdampak negatif pada kecerdasan sosial. Technology development is very rapidly growing at the present time. One part of this is the development of online games based on the internet. The development of these online games has already gained control over many people, especially teenagers. Teenagers spend a lot of time playing online games. Social intelligence is low making these kids less sociable with friends in the real world. The purpose of this paper is: First, to find out how online games result in online game players becoming addicted. Secondly, to find out if online game addiction affects social intelligence for online gaming users. Third, so that students of class X and teenagers generally understand the dangers of online game addiction. Fourth, to help teenagers to avoid online game addiction problems that negatively impact social intelligence.
Authors and Affiliations
maurice andrew suplig
Conflict In The Church: The Uncomfortable Reality
The apostle Paul, writing to Timothy, said “If anyone sets his heart on being an overseer, he desires a noble task” (1 Tim. 3:1, NIV). The work is definitely noble but the task is not always easy. Timothy knew that becau...
Menangani Masalah Konflik Agama
Tidak terasa sudah lima tahun usia era reformasi di tanah air. pada masa ini, rakyat Indonesia berjuang keras dalam melaksanakan agendaagenda reformasi. Pemerintah, tokoh masyarakat dan tokoh agama bersama umat masing...
Kedaulatan Allah Atas Iblis Berdasarkan Kitab Ayub Pasal 1 Dan 2 Serta Relevansinya Dalam Kehidupan Orang Percaya
Sesuai dengan permasalahan yang timbul, maka tujuan penulisan karya ilmiah ini adalah: Pertama, untuk menjelaskan tentang kedaulatan Allah atas iblis berdasarkan kitab Ayub pasal 1 dan 2.Kedua, untuk mengetahui relevan...
Makna Bait Allah dalam 1 Korintus 3:16-17 dan Implikasinya bagi orang Percaya Masa Kini
Sesuai dengan pokok masalah yang ada, maka yang menjadi tujuan dalam penulisan karya ilmiah adalah: Pertama, untuk mengetahui pengertian yang benar tentang konsep orang percaya adalah bait Allah seperti yang dijelaskan...
Identitas Kristen dalam Realitas Hidup Berbelaskasihan: Memaknai Kisah Orang Samaria yang Murah Hati
Pesan teks Lukas 10:25-37 sangat jelas yaitu kehidupan Kristen, bukanlah soal penampilan fisik (sebuah kehidupan yang membangun religiositas tanpa kekuatan spiritualitas). Identitas kehidupan Kristen didirikan pada datar...