SISTEM INFORMASI CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT (CRM) DENGAN PENAMBAHAN FITUR PERAMALAN TINGKAT CUSTOMER COMPLAIN MENGGUNAKAN METODE SINGLE EXPONENTIAL SMOOTHING (STUDI KASUS:PT. SATNETCOM BALIKPAPAN)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk dapat mengembangkan sistem Customer Relationship Management untuk memudahkan dalam melakukan pendataan customer agar lebih efektif dan efisien serta memberikan penambahan fitur yang mampu menentukan peramalan tingkat komplain customer. Perancangan dan pembangunan sistem informasi CRM ini berbasis aplikasi web sehingga dapat mempermudah, mempercepat dan mengurangi tingkat kesalahan dalam pengolahan data. Sistem Informasi Customer Relationship Management ini dapat melakukan perhitungan peramalan dalam prediksi tingkat jumlah konsumen yang komplain. Data historis yang dihitung menggunakan metode single exponential smoothing pada periode bulan Januari 2016 – Juni 2016. Pengujian hasil peramalan menggunakan Mean Absolute Percentage Error. Metode peramalan menggunakan single exponential smoothing dengan konstanta α = 0,2 dan pengujian hasil peramalan memiliki tingkat akurasi sebesar 84%-80% dengan nilai error sebesar 16%-20% yang dapat dikategorikan baik.

Authors and Affiliations

Keywords

Related Articles

PERANCANGAN ATURAN PENENTUAN KECOCOKAN TANAMAN UNTUK PERTANIAN LAHAN KERING MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING

Pemanfaatan sistem penunjang keputusan pada penentuan tanaman untuk pertanian lahan kering diharapkan dapat membantu petani atau pemilik lahan dalam menentukan tanaman mana yang terbaik untuk lahannya. Metode sistem penu...

SISTEM PAKAR DETEKSI DINI PENYAKIT DENGAN GEJALA SESAK NAFAS MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING

Penelitian ini dilakukan berdasarkan kebutuhan akan adanya alat bantu bagi masyarakat dalam deteksi dini penyakit dengan gejala sesak nafas pada manusia. Alat bantu tersebut berupa sistem pakar dengan memanfaatkan PHP da...

APLIKASI DAFTAR HADIR PERKULIAHAN MAHASISWA FKTI UNIVERSITAS MULAWARMAN BERBASIS WEB

Seiring dengan permintaan aplikasi daftar hadir perkuliahan mahasiswa pada Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi, maka informasi tentang daftar hadir perkuliahan mahasiswa sangat diperlukan. Namun jika aplikasi...

DIAGNOSA GANGGUAN SARAF MELALUI CITRA IRIS MATA DENGAN METODE REGION OF INTEREST

Diagnosa iris mata mausia dapat menunjukkan keadaan organ tubuh. Adanya gangguan atau penurunan fungsi organ tubuh direfleksikan pada iris mata dalam bentuk perubahan struktur anyaman serabut saraf iris mata yang dikenal...

Data Center Sumber Daya Manusia Profesional Kalimantan Timur Dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean

MEA merupakan bentuk realisasi dari tujuan akhir industri ekonomi di kawasan Asia Tenggara. Dengan diberlakukannya MEA pada akhir 2015, negara anggota ASEAN akan mengalami aliran bebas barang, jasa, investasi, dan tenaga...

Download PDF file
  • EP ID EP258898
  • DOI -
  • Views 98
  • Downloads 0

How To Cite

(2017). SISTEM INFORMASI CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT (CRM) DENGAN PENAMBAHAN FITUR PERAMALAN TINGKAT CUSTOMER COMPLAIN MENGGUNAKAN METODE SINGLE EXPONENTIAL SMOOTHING (STUDI KASUS:PT. SATNETCOM BALIKPAPAN). Prosiding Seminar Nasional Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi, 2(2), 96-99. https://europub.co.uk./articles/-A-258898